Bisnis kuliner saat ini memang sedang merebak. Baik usaha kuliner rumahan, franchise, restaurant dan usaha kuliner lainnya. Hal ini dikarenakan mobilitas orang yang semakin sibuk membuat mereka tidak sempat untuk memasak sendiri. Jadi mereka lebih suka memesan makanan yang tidak perlu repot harus membuat sendiri. Jika pun ingin memasak sendiri, pastinya orang-orang ini lebih memilih […]