Dalam penggunaanya, logo menjadi sesuatu yang sangat penting. Logo menjadi wajah bagi suatu perusahaan. Logo jugalah yang akan mewakili suatu produk yang akan dipasarkan. Logo dan suatu perusahaan memang tidak mampu untuk dipisahkan. Sebab, logo merupakan identitas dari sebuah perusahaan dan juga menjadi brand untuk perusahaan tersebut. Tentu saja, logo tidak bisa sembarangan dalam pembuatannya. […]